
Program Studi
Teknik Geofisika
Menjadi penyelenggara pendidikan, pengembangan serta penerapan Teknik Geofisika yang unggul pada tingkat nasional, berdaya saing global, berwawasan lingkungan dan memberdayakan potensi kebumian di wilayah Sumatera dan sekitarnya.
Kenali Visi dan Misi Keilmuan TG
Akademik
Informasi kurikulum dan akademik Program Studi Teknik Geofisika ITERA.
Laboratorium
Jelajahi fasilitas laboratorium penunjang pendidikan dan riset geofisika.
Formulir
Unduh berbagai formulir penting untuk kebutuhan akademik dan administrasi.
Kerja Lapangan
Capstone Design: Pemecahan masalah di lapangan dengan metode geofisika.

Akreditasi A (Unggul)
Oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Keteknikan (LAMTEKNIK) 2024

Purwaditya Nugraha, S.Si., M.T.
Koordinator Program Studi Teknik Geofisika
Koordinator Program Studi Teknik Geofisika
"Teknik Geofisika adalah fondasi penting dalam memahami bumi secara menyeluruh, mulai dari eksplorasi sumber daya hingga upaya mitigasi bencana dan lingkungan, yang semuanya bermuara pada kebermanfaatan bagi manusia."
Lihat Dosen & TendikPost Terbaru
Ikuti berita, kegiatan, dan informasi terbaru dari Teknik Geofisika ITERA
KERJASAMA











